PENGARUH MINAT BACA TERHADAP PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH MAHASISWA STAB BODHI DHARMA MEDAN
Main Article Content
Abstract
Rendahnya publikasi karya tulis ilmiah (KTI) yang berkualitas oleh mahasiswa merupakan salah satu persoalan literasi di Indonesia. Pengembangan literasi kemudian dituangkan dalam sebuah penelitian dengan maksud untuk mengetahui pengaruh minat baca terhadap penulisan KTI. Penelitian mengenai pengaruh minat baca terhadap penulisan KTI diteliti secara kuantitatif dengan menggunakan angket atau kuisioner tertutup yang akan dijawab oleh 35 mahasiswa STAB Bodhi Dhama Medan. Adapun hasil analisis data yang diperoleh adalah bahwa minat baca dapat mempengaruhi penulisan KTI sebesar 31,7%. Kontribusi penelitian ini adalah peningkatan publikasi dan pengembangan KTI yang berkualitas oleh mahasiswa melalui pengembangan minat baca.
Downloads
Download data is not yet available.
Article Details
How to Cite
PENGARUH MINAT BACA TERHADAP PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH MAHASISWA STAB BODHI DHARMA MEDAN. (2020). JURNAL PENDIDIKAN BUDDHA DAN ISU SOSIAL KONTEMPORER (JPBISK), 2(2), 106-114. https://doi.org/10.56325/jpbisk.v2i2.24
Section
Articles
How to Cite
PENGARUH MINAT BACA TERHADAP PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH MAHASISWA STAB BODHI DHARMA MEDAN. (2020). JURNAL PENDIDIKAN BUDDHA DAN ISU SOSIAL KONTEMPORER (JPBISK), 2(2), 106-114. https://doi.org/10.56325/jpbisk.v2i2.24
References
Ajahn Sumedho. 2012. Empat Kebenaran Mulia. Yogykarta: Insight Vidyasena Production.
Arikunto, Suharsimi. 2017. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Bhikkhu Sikkhananda. 2016. Dasar-dasar Abhidhamma: Citta dan Cetasika. Jakarta: Terbitan Sendiri.
Dalman. 2019. Keterampilan Membaca. Depok: Rajawali Pers.
Damarjati, Danu. 5 Januari 2019. Benarkah Minat Baca Orang Indonesia Serendah Ini? Diakses di https://m.detik.com/news/berita/d-4371993/benarkah-minat-baca-orang-Indonesia-serendah-ini pada hari Jumat, 31 Juli 2020 pukul 10:36.
Djuharie, Otong Setiawan. 2018. Pedoman Penulisan Skripsi, Tesis dan Disertasi. Bandung: Yrama Widya.
Etika, W. (2019). Manfaat Etika dalam Berwirausaha menurut Pandangan Buddhis. Jurnal Ilmu Agama Dan Pendidikan Agama Buddha, 1(1).
Fransisca, A., & Wijoyo, H. (2020). Implementasi Metta Sutta terhadap Metode Pembelajaran di Kelas Virya Sekolah Minggu Sariputta Buddies. Jurnal Ilmu Agama dan Pendidikan Agama Buddha, 2(1), 1-12.
Hartono. 2015. Analisis Item Instrumen. Riau: Zanafa Publishing.
Husin, dkk. 2018. Pedoman Penulisan Artikel Ilmiah. Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia.
Muslimin. 2018. Menumbuhkan Budaya Literasi dan Minat Baca dari Kampung. Gorontalo: Ideas Publishing.
Nurdin, Ismail dan Hartati, Sri. 2019. Metodologi Penelitian Sosial. Surabaya: Media Sahabat Cendekia.
Perbowosari, H., Hadion Wijoyo, S. E., SH, S., MH, M., & Setyaningsih, S. A. (2020). Pengantar Psikologi Pendidikan. Penerbit Qiara Media.
Pranata, J., & Wijoyo, H. (2020, November). Analisis Upaya Mengembangkan Kurikulum Sekolah Minggu Buddha (SMB) Taman Lumbini Tebango Lombok Utara. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan (Vol. 2, pp. 778-786).
Pranata, J., Wijoyo, H., & Surya, J. (2021). Akulturasi Nilai-Nilai Kearifan Lokal Mengawe Dalam Agama Buddha. Jurnal Maitreyawira, 2(1), 58-64.
Rustono, dkk. 2018. Panduan Penulisan Karya Ilmiah. Semarang: Universitas Negeri Semarang.
Sutanto, Leo. 2017. Mencerahkan Bakat Menulis. Jakarta Utara: Gramedia Pustaka Utama.
Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi. Diunduh di https://lldikti8.ristekdikti.go.id/wp-content/uploads/2019/02/Undang_Undang_Nomor_12_Tahun_2012_Pendidikan_Tinggi pada hari Jumat, 31 Juli 2020 pukul 10:36.
Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Diunduh di http://dikti3.ristekdikti.go.id/html/wp-content/uploads/2011/04 pada hari Jumat, 31 Juli 2020 pukul 10:36.
Wijoyo, H., & Nyanasuryanadi, P. (2020). Analisis Efektifitas Penerapan Kurikulum Pendidikan Sekolah Minggu Buddha Di Masa Pandemi COVID-19. JP3M: Jurnal Pendidikan, Pembelajaran dan Pemberdayaan Masyarakat, 2(2), 166-174.
Wijoyo, H., & Nyanasuryanadi, P. (2020). Etika Wirausaha Dalam Agama Buddha. Jurnal Ilmu Komputer dan Bisnis, 11(2).
WIJOYO, H., Handoko, A. L., Santamoko, R., & Yonata, H. (2020, October). Peran Agama Dalam Menangkal Cyber Bullying di Kalangan Siswa Sekolah Menengah Pertama Pekanbaru. In Seminar Nasional Penalaran dan Penelitian Nusantara (Vol. 1, No. 1, pp. 35-45).
Wijoyo, H., Haudi, H., Sunarsi, D., Cahyono, Y., Wijayanti, K. D., Nuryani, Y., ... & Akbar, M. F. (2021, May). Design of Information System Buddhist Identity Card in Riau Province Using Java Programming Language. In 2nd Annual Conference on Education and Social Science (ACCESS 2020) (pp. 465-469). Atlantis Press.
Arikunto, Suharsimi. 2017. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Bhikkhu Sikkhananda. 2016. Dasar-dasar Abhidhamma: Citta dan Cetasika. Jakarta: Terbitan Sendiri.
Dalman. 2019. Keterampilan Membaca. Depok: Rajawali Pers.
Damarjati, Danu. 5 Januari 2019. Benarkah Minat Baca Orang Indonesia Serendah Ini? Diakses di https://m.detik.com/news/berita/d-4371993/benarkah-minat-baca-orang-Indonesia-serendah-ini pada hari Jumat, 31 Juli 2020 pukul 10:36.
Djuharie, Otong Setiawan. 2018. Pedoman Penulisan Skripsi, Tesis dan Disertasi. Bandung: Yrama Widya.
Etika, W. (2019). Manfaat Etika dalam Berwirausaha menurut Pandangan Buddhis. Jurnal Ilmu Agama Dan Pendidikan Agama Buddha, 1(1).
Fransisca, A., & Wijoyo, H. (2020). Implementasi Metta Sutta terhadap Metode Pembelajaran di Kelas Virya Sekolah Minggu Sariputta Buddies. Jurnal Ilmu Agama dan Pendidikan Agama Buddha, 2(1), 1-12.
Hartono. 2015. Analisis Item Instrumen. Riau: Zanafa Publishing.
Husin, dkk. 2018. Pedoman Penulisan Artikel Ilmiah. Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia.
Muslimin. 2018. Menumbuhkan Budaya Literasi dan Minat Baca dari Kampung. Gorontalo: Ideas Publishing.
Nurdin, Ismail dan Hartati, Sri. 2019. Metodologi Penelitian Sosial. Surabaya: Media Sahabat Cendekia.
Perbowosari, H., Hadion Wijoyo, S. E., SH, S., MH, M., & Setyaningsih, S. A. (2020). Pengantar Psikologi Pendidikan. Penerbit Qiara Media.
Pranata, J., & Wijoyo, H. (2020, November). Analisis Upaya Mengembangkan Kurikulum Sekolah Minggu Buddha (SMB) Taman Lumbini Tebango Lombok Utara. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan (Vol. 2, pp. 778-786).
Pranata, J., Wijoyo, H., & Surya, J. (2021). Akulturasi Nilai-Nilai Kearifan Lokal Mengawe Dalam Agama Buddha. Jurnal Maitreyawira, 2(1), 58-64.
Rustono, dkk. 2018. Panduan Penulisan Karya Ilmiah. Semarang: Universitas Negeri Semarang.
Sutanto, Leo. 2017. Mencerahkan Bakat Menulis. Jakarta Utara: Gramedia Pustaka Utama.
Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi. Diunduh di https://lldikti8.ristekdikti.go.id/wp-content/uploads/2019/02/Undang_Undang_Nomor_12_Tahun_2012_Pendidikan_Tinggi pada hari Jumat, 31 Juli 2020 pukul 10:36.
Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Diunduh di http://dikti3.ristekdikti.go.id/html/wp-content/uploads/2011/04 pada hari Jumat, 31 Juli 2020 pukul 10:36.
Wijoyo, H., & Nyanasuryanadi, P. (2020). Analisis Efektifitas Penerapan Kurikulum Pendidikan Sekolah Minggu Buddha Di Masa Pandemi COVID-19. JP3M: Jurnal Pendidikan, Pembelajaran dan Pemberdayaan Masyarakat, 2(2), 166-174.
Wijoyo, H., & Nyanasuryanadi, P. (2020). Etika Wirausaha Dalam Agama Buddha. Jurnal Ilmu Komputer dan Bisnis, 11(2).
WIJOYO, H., Handoko, A. L., Santamoko, R., & Yonata, H. (2020, October). Peran Agama Dalam Menangkal Cyber Bullying di Kalangan Siswa Sekolah Menengah Pertama Pekanbaru. In Seminar Nasional Penalaran dan Penelitian Nusantara (Vol. 1, No. 1, pp. 35-45).
Wijoyo, H., Haudi, H., Sunarsi, D., Cahyono, Y., Wijayanti, K. D., Nuryani, Y., ... & Akbar, M. F. (2021, May). Design of Information System Buddhist Identity Card in Riau Province Using Java Programming Language. In 2nd Annual Conference on Education and Social Science (ACCESS 2020) (pp. 465-469). Atlantis Press.